Combo baru, XDMCP dan Bhyve

1 minute read Published: 2021-11-08

Sudah beberapa lama ini kami menggunakan FreeBSD sebagai Sistem Operasi utama dalam proses development. Namun begitu kami belum bisa lepas dari Linux sepenuhnya kerena beberapa client mengharuskan software yang dibangun sesuai dengan lingkungan Ubuntu.

Untuk itu kami memutuskan untuk menggunakan Bhyve sebagai sarana Virtualisasi Manager di FreeBSD ini. Bhyve sendiri sudah memiliki VNC server yang bekerja cukup baik. Namun kadang-kadang aksenya terasa lambat. Untuk itu kami mencoba solusi lain

Kami mencoba menggunakan XDMCP sebagai solusi selain VNC. Setupnya sangat mudah dan hasilnya cukup memuaskan. Berikut ini langkah-langkahnya

Selesai, selamat mencoba.